LOMBA KOMPETENSI SISWA (LKS) SMK TINGKAT KABUPATEN...

50
i LAPORAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT (PKM) LOMBA KOMPETENSI SISWA (LKS) SMK TINGKAT KABUPATEN MAGELANG TAHUN 2016 BIDANG TEKNIK OTOMOTIF KENDARAAN RINGAN Oleh : Bagiyo Condro Purnomo, ST., M.Eng Muji Setiyo ST., MT. Budi Waluyo, ST., MT.. Saifudin. ST., M.Eng Suroto Munahar, ST., MT. UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MAGELANG TAHUN 2016

Transcript of LOMBA KOMPETENSI SISWA (LKS) SMK TINGKAT KABUPATEN...

  • i

    LAPORAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT (PKM)

    LOMBA KOMPETENSI SISWA (LKS) SMK TINGKAT KABUPATEN MAGELANG TAHUN 2016 BIDANG TEKNIK OTOMOTIF KENDARAAN RINGAN

    Oleh :

    Bagiyo Condro Purnomo, ST., M.Eng Muji Setiyo ST., MT. Budi Waluyo, ST., MT.. Saifudin. ST., M.Eng Suroto Munahar, ST., MT.

    UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MAGELANG TAHUN 2016

  • ii

    HALAMAN PENGESAHAN

  • iii

    KATA PENGANTAR

    Puji syukur dipanjatkan kehadirat Alloh SWT yang telah melimpahkan rahmat dan karunia-Nya, sehingga penyusunan laporan kegiatan pelaksanaan lomba LKS SMK Tingkat Kabupaten Magelang dapat terlaksana dengan baik. Kegiatan ini merupakan program kerja program pemerintah dalam meningkatkan mutu lulusan SMK untuk dapat diterima di dunia industri. Kegiatan ini pula selaku pendidikan perguruan tinggi Universitas Muhammadiyah Magelang membantu dalam mensukseskan kegiatan ini.

    Harapan luaran dari kegiatan ini dapat memberikan kontribusi dalam meningkatkan daya saing alumni/lulusan SMK dalam tingkat regional/global. Pelaksanaan kegiatan pelatihan semoga dapat terlaksana dengan baik, karena itu disamping usaha, doa dipanjatkan kepada Alloh SWT. Dukungan dari berbagai pihak sangat diharapkan, terutama dari pihak industri. Dalam kesempatan ini tentunya penyusuna proposal masih dapat kekurangan, bantuan baik saran kritik yang membangun dibutuhkan.

    Magelang, Juni 2016

    Ketua Pelaksana

    Lomba Ketrampilan Siswa (LKS)

    Bagiyo Condro P.,ST., M.Eng

    NIDN. 061701760

  • iv

    DAFTAR ISI

    HALAMAN JUDUL ………………………............................................. i HALAMAN PENGESAHAN ................................................................ ii KATA PENGANTAR ........................................................................... iii DAFTAR ISI ...................................................................................... iv DAFTAR GAMBAR ......................................................................... v DAFTAR TABEL ............................................................................... vi DAFTAR LAMPIRAN ......................................................................... vii

    BAB 1 PENDAHULUAN ................................................................... 1 BAB 2 MATERI DAN INSTRUMEN LOMBA ..................................... 3 BAB 3 MANAJEMEN KEGIATAN ................................................... 6 BAB 4 PEMBAHASAN ...................................................................... 7 BAB 5 KESIMPULAN DAN SARAN .................................................. 14

    LAMPIRAN .................................................................................... 15

  • v

    DAFTAR GAMBAR

    Gambar 2.1 Materi Presentasi .......................................................... 4

    Gambar 4.1 Grafik Urutan Nilai Test Teori ........................................ 10

    Gambar 4.2 Pemeringkatan LKS Otomotif Tahun 2016 .................... 12

    Gambar 4.3 Perbandingan Ketercapaian Kompetensi Tahun 2015 vs Tahun 2016 ...............................................................

    13

  • vi

    DAFTAR TABEL

    Tabel 2.1 Outline Materi ...................................................................... 5 Tabel 3.1 Agenda Kegiatan ................................................................. 6 Tabel 4.1. Daftar peserta LKS .............................................................. 8 Tabel 4.2 Pemeringkatan Nilai Test Teori ........................................... 9 Tabel 4.3 Hasil Pemeringakatan LKS 2016 ......................................... 11 Tabel 4.4 Analisis Ketercapaian Kompetensi ...................................... 13

    Tabel 4.5 Ketercapaian Kompetensi (tahun 2015 vs 2016) ................ 13

  • vii

    DAFTAR LAMPIRAN

    Lampiran 1. SK Panitia

    Lampiran 2. Jadwal Lomba

    Lampiran 3 Tata tertib Lomba

    Lampiran 4. Daftar Hadir Peserta

    Lampiran 5. Daftar Hadir Pembimbing

    Lampiran 6. Daftar Hadir Assesor

    Lampiran 7 Daftar Hadir Panitia

    Lampiran 8. Hasil Lomba

    Lampiran 9. Foto Kegiatan

    Lampiran 10. Lembar Assesor dan Report sheet

  • viii

  • 1

    BAB 1 PENDAHULUAN

    A. LATAR BELAKANG KEGIATAN

    Perkembangan teknologi merubah kehidupan manusia diberbagai

    aspek kehidupan, diantaranya aspek sosial, ekonomi, politik maupun

    kebudayaan. Perkembangan teknologi pula menawaran kemudahan

    manusia dalam melakukan aktivitas kehidupan secara menyeluruh.

    Dibidang teknik perkembangan teknologi merubah pola alur keteknikan.

    Saat ini perkembangan teknologi mengarah pada teknologi ECO/teknologi

    ramah lingkungan.

    Lomba kompetensi siswa merupakan moment yang sangat

    penting bagi sekolah SMK. Kegiatan ini selain dapat mengukur

    kemampuan siswa juga digunakan untuk ajang promosi kepada dunia

    industri.

    Era globalisasi saat ini menutut kemampuan penguasan

    kompetensi seseorang untuk dapat menguasai teknologi advance. Hal ini

    perlu diperhatikan karena banyak teknologi banyak menggunakan aplikasi

    dengan sistem kontrol komputerize.

    Permasalahan yang ada saat ini masih jarang tenaga kerja,

    teacher maupun trainer dalam pelatihan yang menguasai teknologi

    advance. Melihat hal ini pemerintah perlu dalam meningkatkan mutu

    lulusan dengan mengadakan Lomba Kompetensi Siswa dengan teknologi

    advance.

    B. TUJUAN KEGIATAN

    Tujuan kegiatan untuk meningkatkan mutu lulusan / alumni SMK dibidang

    teknologi advance dalam menghadapi era globalisasi.

    C. MANFAAT KEGIATAN

    Manfaat yang dapat diperoleh dari kegiatan ini :

    1. Meningkatkan kepuasan siswa, karena perhatian pemangku jabatan

    yang besar terhadap mutu pendidikan.

  • 2

    2. Menjalin komunikasi antar intansi pemerintah dengan institusi

    perguruan tinggi.

    3. Menjalin hubungan dengan pihak industri.

  • 3

    BAB 2 MATERI DAN INSTRUMEN LOMBA

    A. Tes teori.

    Tes teori dilaksanakan dengan metode Computer Base Test

    (CBT). Soal berbentuk multiple choise yang diacak secara otomatis

    oleh komputer. Soal berjumlah 60, terdiri dari materi engine,

    kelistrikan, power train, dan dasar dasar EFI.

    B. Tes praktek.

    Materi tes praktek terdiri dari 5 job. Setiap job lomba berdurasi

    30 menit. Materi dalam kegiatan lomba ini adalah:

    1. Tune up (EFI) Gasoline Engine:

    a. Persiapan.

    b. Pengecekan dan Perbaikan Awal Kendaraan.

    c. Penentuan Sumber Kerusakan ( dengan DTC atau Engine

    Scanner)

    d. Pemeriksaan Sumber Kerusakan.

    e. Penghapusan Memori Kesalahan.

    2. Engine Mechanical :

    a. Persiapan

    b. Pengukuran Diameter Cylinder & Piston (satu silinder)

    c. Pengukuran Crankpin & Bearing (satu silinder)

    d. Perakitan Piston & Connecting rod (satu silinder)

    3. Manual Transmission (MT)

    a. Persiapan.

    b. Identifikasi Gigi Tingkat .

    c. Pemeriksaan dan Pengukuran MT Gear Box (on stand).

    d. Perakitan MT Gear box ( on stand).

    e. Pemeriksaan fungsional MT System.

    4. Brake System

    a. Persiapan

  • 4

    b. Pemeriksaan Komponen Mekanik Sistem Rem (Drum &

    Disc Brake).

    c. Perakitan Komponen Mekanik Sistem Rem (Drum & Disc

    Brake).

    d. Penyetelan Rem Parkir

    5. Car Body Electrical System

    a. Persiapan.

    b. Rear Lights ( Tail Lights ).

    c. Turn & Hazard Sign.

    d. Sign & Klakson.

    e. Head lights ( Head & Flass Lights).

    C. Presentasi

    Materi untuk ujian presentasi berdurasi 20 menit, dalam waktu

    tersebut siswa peserta lomba diharapkan dapat menjelaskan skema

    sistem EFI seperti pada gambar berikut.

    Gambar 2.1 Materi Presentasi.

  • 5

    D. Instrumen

    Tabel 2.1 Outline Materi Kode Kompetensi Media Possible mark

    T Test Teori CBT 520

    A Tune Up EFI Toyota Avanza 800

    B Body Electrical Toyota Avanza 800

    C Brake System Toyota Avanza 700

    D Manual Transmisi Toyota kijang 800

    E Engine Mechical Toyota kijang 800

    F Presentasi Sistem EFI 780

    TOTAL POSIBLE MARK 5200

  • 6

    BAB 3 MANAJEMEN KEGIATAN

    LKS BIDANG OTOMOTIF KENDARAAN RINGAN

    A. Agenda Kegiatan

    Tabel 3.1 Agenda Kegiatan

    No Kegiatan Waktu Ket

    1 Koordinasi kegiatan LKS dengan MKKS dan Disdikpora

    Maret 2016 Kaprodi Bidang Lomba

    2

    Rapat Koordinasi pembantukan Panitia Tim Task Force LKS Di UMMgl

    4 Mei 2016 Tim MKKS, Tim

    UMMgl & Tim

    DisDikPora

    3

    Rapat Koordinasi Pematangan persiapan LKS di DisDikPora Kabupaten Magelang

    27 Mei 2016 Tim MKKS, Tim Universitas, Tim DisDikPora

    3 Technical meeting 28 Mei 2016 Tim / Panitia TKR

    4 Tes teori (CBT) 1 Juni 2016 Tim / Panitia TKR

    5 Tes Praktek 2-4 Juni 2016 Tim / Panitia TKR

    6

    7

    8

    9 Pelaporan Juni 2016 Tim / Panitia

    B. Susunan Kepanitian

    1. Penanggung Jawab : Yun Arifatul F., ST. MT.,PhD

    (Dekan Fakultas Teknik UMM)

    2. Kooordinator Lomba : Bagiyo Condro P, ST., M,Eng

    Muji Setiyo, ST, MT

    Budi Waluyo, ST, MT

    Sutoyo, S.Pd.T.,M.Eng

    Sofyan K., S.Pd.

  • 7

    3. Asisten Laboratorium (mahasiswa) :

    M. Ma’arif.

    Wendi himawan.

    Singgih Wahyudi.

    Abdul Hamid.

    Muhammad Luthfi.

    Ika Marlina.

    Abdul Wahid Jamil .

    Zulfa habibie.

    Pradita.

    C. Tim Assessor

    Dalam kegiatan LKS tahun 2016 ini, tim asseor hanya terdiri

    dari komponen dunia industri. Berikut daftar nama dan institusi

    assessor.

    1. Sisgiyanto (Toyota Nasmoco Magelang).

    2. Nur Fuadi (PT Armada International Motor Isuzu).

    3. Abdul Qurif (PT Sumber Baru Mobil).

    4. Alief Rizkia (PT Mekar Armada Jaya).

    5. Danang Kristiawan (PT Armada International Motor).

    6. Winarto (Toyota Nasmoco Magelang).

  • 8

    BAB 4 PEMBAHASAN

    A. Peserta Kegiatan

    Kabupaten Magelang memiliki 19 SMK yang mengelola program

    otomotif. Pada LKS tahun 2016 ini, 18 SMK mengikuti kompetisi. Berikut

    daftar SMK, peserta dan pembimbingnya.

    Tabel 4.1. Daftar peserta LKS.

    NO ASAL SEKOLAH PESERTA PEMBIMBING

    1 SMK NURUL IMAN MUNTILAN

    M. JUDAN AZIZ FACHRUROZI NUNUK SUBOWO,S.T.

    2 SMK MUHAMMADIYAH 2 BOROBUDUR ISMAIL ROSYADI NUR ROCHMAN, ST

    3 SMK N 1 WINDUSARI AHMAD TRESNO ADI MEDI INDRIYANTO

    4 SMK MUHAMMADIYAH 1 MUNTILAN RUDI SETIAWAN

    EKO SULISTYO UTOMO, S.PD

    5 SMK MUHAMMADIYAH 2 BANDONGAN

    MUHAMMAD SUPRIYANTO -

    6 SMK ISLAM SUDIRMAN GRABAG ULIL ABSOR

    EKO AGUS SUDARWONO,SPd

    7 SMK PUTRA BANGSA DWI ASTUTI AGUS SETIAWAN

    8 SMK MA'ARIF SALAM BAYU ANDRI PRATAMA

    HERI AGUNG PRASETYO, ST

    9 SMK ISLAM SECANG ULIL ABSOR PILOT, S.T

    10 SMK MA'ARIF TEGALREJO TAUFIQURROHMAN

    HERI NURMAWAN,SPd

    11 SMK WIDYA TEKNIK KALIANGKRIK AHMAD ICHSANI NIDIANTO WAHYU S

    12 SMK MUHAMMADIYAH MUNGKID

    EKO PRIYO NUGROHO DONI IRAWAN, Amd

    13

    SMK PANGUDI LUHUR MUNTILAN

    TANGGUH PRASETYAJATI

    LAURENTIUS MAHARDIKA

    14

    SMK MUHAMMADIYAH 1 SALAM HASANUDIN

    YOGA HERMAWAN, S.Pd.T

    15

    SMK MUHAMMADIYAH 2 SALAM RAHMAT IBRAHIM

    EDY ANDRIYANTO, S.PD

    16

    SMK MUHAMMADIYAH 1 MERTOYUDAN RIFKI DEFTIANA

    EKOSANTI YOGOPURNOMO,ST

    17

    SMK MUHAMMADIYAH PAYAMAN M.KHOIRUL HANIF WAHYU NUGROHO

  • 9

    Terusan tabel 4.1

    NO ASAL SEKOLAH PESERTA PEMBIMBING

    18 SMK MA'ARIF KOTA MUNGKID DIMAS YUDANTO

    ERWINSYAH GHAUTOMO H

    19

    SMK SMK MUBTADIIN CANDIMULYO

    B. Hasil Test Teori

    Berikut merupakan hasil test teori yang dilaksanakan secara

    Computer Base Test (CBT). Pemeringkatan hasil tes teori merupakan

    kombinasi antara jumlah score benar dengan waktu yang digunakan.

    Jumlah soal test teori terdiri dari 60 butir soal berbentuk multiple

    choice. Waktu yang disediakan untuk menyelesaikan maksimal 60 menit.

    Total score test teori adalah 520, adapun pemeringkatan tertera pada

    Tabel.4.

    Tabel 4.2 Pemeringkatan Nilai Test Teori.

    NO ASAL SEKOLAH NAMA score teori

    1 SMK PANGUDI LUHUR MUNTILAN TANGGUH PRASETYAJATI

    270

    2 SMK MUHAMMADIYAH 2 SALAM RAHMAT IBRAHIM 220

    3 SMK MUHAMMADIYAH MUNGKID EKO PRIYO NUGROHO 220

    4 SMK MUHAMMADIYAH 1 MUNTILAN RUDI SETIAWAN 210

    5 SMK N 1 WINDUSARI AHMAD TRESNO ADI 200

    6 SMK MUHAMMADIYAH 2 BANDONGAN MUHAMMAD SUPRIYANTO 200

    7 SMK NURUL IMAN MUNTILAN M. JUDAN AZIZ FACHRUROZI 180

    8 SMK WIDYA TEKNIK KALIANGKRIK AHMAD ICHSANI 160

    9 SMK MUHAMMADIYAH 2 BOROBUDUR ISMAIL ROSYADI 160

    10 SMK MA'ARIF TEGALREJO TAUFIQURROHMAN 160

    11 SMK MUHAMMADIYAH PAYAMAN M.KHOIRUL HANIF 150

  • 10

    Lanjutan tabel 4.2

    NO ASAL SEKOLAH NAMA score teori 12 SMK MUHAMMADIYAH 1 MERTOYUDAN RIFKI DEFTIANA 150

    13 SMK MA'ARIF SALAM BAYU ANDRI PRATAMA 140 14 SMK ISLAM SECANG ULIL ABSOR 140

    15 SMK MA'ARIF KOTA MUNGKID DIMAS YUDANTO 130

    16 SMK MUHAMMADIYAH 1 SALAM HASANUDIN 130

    17 SMK PUTRA BANGSA DWI ASTUTI 130

    18 SMK ISLAM SUDIRMAN GRABAG ULIL ABSOR 80

    19 SMK SMK MUBTADIIN CANDIMULYO

    Gambar 4.1 Grafik urutan nilai test teori.

  • 11

    C. Hasil Akhir ( Presentasi, Teori dan Praktek)

    Tabel 4.3 Hasil Pemeringakatan LKS 2016.

    NO

    ASAL SEKOLAH

    TEORI

    PRAKTEK

    TOTAL POS A

    POS B

    POS C

    POS D

    POS E

    POS F

    1 SMK PANGUDI LUHUR MUNTILAN 270 730 515 635 780 790 528 4248

    2 SMK N 1 WINDUSARI 200 725 750 665 760 715 373 4188

    3

    SMK MUHAMMADIYAH MUNGKID

    220

    590

    610

    610

    790

    770

    528

    4118

    4

    SMK MUHAMMADIYAH 1 SALAM

    130

    610

    390

    610

    555

    605

    503

    3403

    5

    SMK MUHAMMADIYAH 1 MUNTILAN

    220

    190

    420

    510

    650

    660

    473

    3123

    6

    SMK MUHAMMADIYAH 2 BANDONGAN

    200

    55

    250

    555

    790

    775

    335

    2960

    7 SMK ISLAM SECANG 140 135 350 565 440 735 578 2943

    8 SMK PUTRA BANGSA 130 410 230 350 580 760 478 2938

    9

    SMK MUHAMMADIYAH 2 SALAM

    220

    120

    335

    470

    615

    505

    360

    2625

    10

    SMK WIDYA TEKNIK KALIANGKRIK

    160

    105

    260

    435

    560

    705

    298

    2523

    11 SMK MA'ARIF SALAM 140 335 405 330 520 545 193 2468

    12

    SMK MUHAMMADIYAH 2 BOROBUDUR

    160

    100

    215

    420

    410

    535

    193

    2033

    13

    SMK MUHAMMADIYAH PAYAMAN

    150

    115

    170

    450

    530

    515

    193

    2123

    14

    SMK ISLAM SUDIRMAN GRABAG

    80

    90

    235

    390

    560

    535

    193

    2083

    15 SMK MA'ARIF TEGALREJO 160 0 325 475 575 293 193 2021

    16

    SMK MUHAMMADIYAH 1 MERTOYUDAN

    150

    100

    160

    320

    495

    330

    360

    1915

    17 SMK MA'ARIF KOTA MUNGKID 130 95 335 440 315 385 205 1905

    18 SMK NURUL IMAN MUNTILAN 180 135 145 380 545 235 218 1838

  • 12

    Gambar 4.2 Pemeringkatan LKS Otomotif Tahun 2016.

    D. Analisis Tabel 4.4 Analisis Ketercapaian Kompetensi

    TEORI

    PRAKTEK TOTAL

    POS A POS B POS C POS D POS E POS F

    POSSIBLE MARK 520 800 800 700 800 800 780 5200

    Skor terendah 80 0 145 320 315 235 193 1838

    Skor rata rata peserta 168,9 257,8 338,9 478,3 581,7 577,4 344,6 2747,5

    Skor tertinggi 270 730 750 665 790 790 578 4248 Skor terendah terhadap possible mark 15,4% 0,0% 18,1% 45,7% 39,4% 29,4% 24,7% 35,3% Skor rata rata terhadap possible mark 32,5% 32,2% 42,4% 68,3% 72,7% 72,2% 44,2% 52,8% Skor tertinggi terhadap possible mark 51,9% 91,3% 93,8% 95,0% 98,8% 98,8% 74,1% 81,7%

    E. Perbandingan dengan tahun 2015

    LKS pada tahun 2016 ini jika dibandingkan dengan 2015 secara keseluruhan mengalami penurunan ketercapaian kompetensi. dengan LKS tahun-tahun sebelumnya dimana pada tahun 2015 dan 2016 ini job praktek charging system diganti dengan job presentasi.

  • 13

    Tabel 4.5. Ketercapaian Kompetensi (tahun 2015 vs 2016).

    NO

    KOMPETENSI

    RATA RATA KETERCAPAIAN KOMPETENSI

    TAHUN 2015 TAHUN 2016 1. THEORI 38.89% 32,5%

    2. TUNE UP EFI 47.74% 32,2% 3. BODY ELECTRICAL 72.29% 42,2 % 4. BRAKE SYSTEM 75.67% 68,3 %

    5. MANUAL TRANSMISSION 76.98% 72,7 %

    6. ENGINE MACHANICAL 58.75% 72,7 % 7. PRESENTASI 54.10% 44,2 % 8. TOTAL 61.54% 52,8 %

    Gambar 4.3 Perbandingan Ketercapaian Kompetensi Tahun 2015 vs

    Tahun 2016.

  • 14

    BAB 5 KESIMPULAN DAN SARAN

    A. KESIMPULAN

    LKS yang dilaksanakan memiliki manfaat besar bagi lulusan SMK

    maupun bagi pihak industri. Bagi lulusan memperoleh manfaat dengan

    meningkatnya kompetensi penguasaan terhadap ilmu pengetahuan dan

    teknologi dalam meningkatkan daya saing lulusan. Manfaat bagi pihak

    industri dapat mencari tenaga kerja yang berkualitas. Manfaat lainya

    menambah jejaring dan kepercayaan yang besar dari masyarak pengguna

    dunia pendidikan.

    B. SARAN

    Dilihat dari perkembangan peminatan LKS tahun 2016 terlihat

    penurunan pencapaian kompetensi. Hal ini membuktikan bahwa minat

    peserta LKS tahun 2016 mengalami penurunan. Untuk membangkitkan

    semangat peserta lomba hendaknya Industri, MKKS, Sekolah dan

    Pemerintah bahu membahu bersatu untuk meningkatkan kwalitas SMK di

    kabupaten Magelang.

  • 15

    LAMPIRAN

  • 9

  • 10

  • 11

  • 12

    PANITIA LOMBA KOMPETENSI SISWA (LKS) SMK SE-KABUPATEN MAGELANG TAHUN 2016

    BIDANG LOMBA : TEKNIK OTOMOTIF KENDARAAN RINGAN

    PENYELENGGARA : MESIN OTOMOTIF UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MAGELANG

    Alamat : Jl. Mayjen Bambang Soegeng km. 05, Mertoyudan Magelang, Phone : 0293 326945

    JADWAL LKS KAB. MAGELANG 2016

    NO HARI DAN TANGGAL WAKTU KEGIATAN TEMPAT KETERANGAN

    1

    RABU, 1 JUNI 2016

    07.00-07.45 DAFTAR ULANG LAB. OTOMOTIF UMM PESERTA-PENDAMPING

    08.00-09.00 TEST TEORI LAB. INFORMATIKA UMM PESERTA

    09.00-16.00 TEST PRESENTASI LAB. MICROTEACHING FAI PESERTA

    09.00-09.31 TECHNICAL MEETING RUANG SIDANG FT PENDAMPING

    2 KAMIS, 2 JUNI 2016 08.30-10.00 PEMBUKAAN LKS AULA REKTORAT UMM PENDAMPING *

    *) khusus bidang lomba TKR peserta/ siswa tidak mengikuti pembukaan

    TES PRESENTASI

    HARI, TANGGAL NO LOMBA WAKTU NO LOMBA WAKTU NO LOMBA WAKTU NO LOMBA WAKTU

    RABU, 1 JUNI 2016

    1 09.00-09.20 7 11.00-11.20 12 13.40-14.00 18 15.40-16.00 2 09.20-09.40 8 11.20-11.40 13 14.00-14.20 3 09.40-10.00 9 11.40-12.00 14 14.20-14.40 4 10.00-10.20 ISHOMA 15 14.40-15.00 5 10.20-10.40 10 13.00-13.20 16 15.00-15.20 6 10.40-11.00 11 13.20-13.40 17 15.20-15.40

    TES PRAKTIK

    NO

    HARI, TANGGAL

    WAKTU

    JOB LOMBA

    A B C D E 1

    KAMIS, 2 JUNI 2016

    08.00-09.00 1 2 3 4 5 2 09.10-10.10 6 7 8 9 10 3 10.20-11.20 11 12 13 14 15 4 11.30-12.30 16 17 18 1 2 5 ISHOMA 6 13.00-14.00 3 4 5 6 7 7 14.10-15.10 8 9 10 11 12 8 15.20-16.20 13 14 15 16 17

    9

    JUM'AT, 3 JUNI 2016

    08.00-09.00 18 1 2 3 4 10 09.10-10.10 5 6 7 8 9 11 10.20-11.20 10 11 12 13 14 12 ISHOMA 13 13.00-14.00 15 16 17 18 1 14 14.10-15.10 2 3 4 5 6 15 15.20-16.20 7 8 9 10 11

    16

    SABTU, 4 JUNI 2016

    08.00-09.00 12 13 14 15 16 17 09.10-10.10 17 18 1 2 3 18 10.20-11.20 4 5 6 7 8 19 11.30-12.30 9 10 11 12 13 20 ISHOMA 21 13.00-14.00 14 15 16 17 18 22 23 14.00-SELESAI PENUTUPAN

  • 13

    TATA TERTIB KEGIATAN

    1. Peserta Merupakan Siswa Aktif Dan Terdaftar Pada Sekolah Masing-

    Masing Yang Mengikuti LKS Tahun 2016.

    2. Membuktikan Keaktifan Siswa Dengan Menyerahkan Copy Raport Saat

    Daftar Ulang.

    3. Daftar Ulang Dengan Menyerahkan Form Daftar Ulang (Dapat Dilihat

    Pada Halaman Terakhir Panduan Ini).

    4. Berada Pada Lokasi Lomba Minimal 20 Menit Sebelum Test Dimulai.

    5. Keterlambatan tidak diberikan tambahan waktu.

    6. Peserta membawa alat tulis sendiri.

    7. Peserta diperbolehkan membawa sendiri SST, Engine scanner, dan

    Gas analyzer.

    8. Peserta berpakaian praktik lengkap bersepatu sesuai seragam masing-

    masing sekolah pengirim.

    9. Peserta tidak diperbolehkan menggunakan alat komunikasi, perhiasan/

    aksesoris gelang, kalung, anting, cincin dll kecuali aksesoris pembantu

    seperti kacamata, jam tangan, dan sarung tangan.

    10. Selama mengerjakan test peserta tidak diperbolehkan berkomunikasi/

    meminta bantuan orang lain kecuali kepada asesor dan panitia yang

    diberi kewenangan.

    11. Jika ada hal-hal darurat peserta dapat meminta ijin meninggalkan test

    dengan syarat tidak diberikan tambahan waktu.

    12. Hal-hal lain yang dianggap penting akan diinformasikan lebih lanjut.

  • 14

  • 15

  • 16

  • 17

  • 18

  • 19

  • 20

  • 21

  • 22

  • 23

  • 24

  • 25

  • 26

  • 27

  • 28

  • 29

  • 30

    Sabtu, 4 Juni 2016

  • 31

    Magelang, Juni 2016 Koordinator LKS

    Bagiyo Condro P., ST., M.Eng NIDN. 0617017605

  • 32

    Foto Kegiatan

  • 33

    PANITIA LOMBA KETERAMPILAN SISWA (LKS) SMK SE-KABUPATEN MAGELANG TAHUN 2016

    BIDANG LOMBA : TEKNOLOGI OTOMOTIF PENYELENGGARA :

    TEKNIK OTOMOTIF UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MAGELANG Alamat : Jl. Mayjen Bambang Soegeng km. 05, Mertoyudan Magelang, Phone : 0293 326945

    REPORT SHEET

    NAMA PESERTA NO. PESERTA SOAL KODE SOAL

    A A

    SOAL A : ENGINE TUNE UP

    NO

    ITEM PEMERIKSAAN

    HASIL PEMERIKSAAN GOOD BAD

    1

    PEMERIKSAAN INJECTOR

    TAHANAN INJECTOR

    INJECTOR NO. 1 OHM

    TAHANAN SPESIFIKASI OHM

    2

    PEMERIKSAAN WATER TEMPERATUR SENSOR (WTS)

    WTS

    HASIL PENGUKURAN OHM

    TAHANAN SPESIFIKASI OHM

    3

    PEMERIKSAAN EMISI GAS BUANG KECEPATAN IDLE

    CO : % CO2 : % LAMDA : HC : ppm

  • 34

    PANITIA LOMBA KETERAMPILAN SISWA (LKS) SMK SE-KABUPATEN MAGELANG TAHUN 2016

    BIDANG LOMBA : TEKNOLOGI OTOMOTIF PENYELENGGARA :

    TEKNIK OTOMOTIF UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MAGELANG Alamat : Jl. Mayjen Bambang Soegeng km. 05, Mertoyudan Magelang, Phone : 0293 326945

    REPORT SHEET

    NAMA PESERTA NO. PESERTA SOAL KODE SOAL C C

    SOAL C : BRAKE SYSTEM

    NO ITEM PEMERIKSAAN HASIL PEMERIKSAAN GOOD BAD

    1

    PEMERIKSAAN KETEBALAN DISC PAD HASIL PENGUKURAN mm

    SPESIFIKASI mm

    2

    PEMERIKSAAN KETEBALAN DISC / CAKRAM HASIL PENGUKURAN mm

    SPESIFIKASI mm

    3

    PEMERIKSAAN KEOLENGAN DISC / CAKRAM HASIL PENGUKURAN mm

    SPESIFIKASI mm

    4

    PEMERIKSAAN KETEBALAN BREAK SHOE HASIL PENGUKURAN mm

    SPESIFIKASI mm

    5

    PEMERIKSAAN DIAMETER TROMOL/DRUM HASIL PENGUKURAN mm

    SPESIFIKASI mm

  • 35