MANUAL BOOK ICSET 2012€¦  · Web viewKonferensi Internasional tentang Rekayasa Sistem dan...

12
MANUAL BOOK ICSET 2012 GROUP 3 TA TMD BATCH 4 SISTEM INFORMASI ICSET 2012 (Website, Chating (Windows Phone 7), Registrasi Ulang serta Cetak Sertifikat) Disusun Oleh: ANGGA ORLANDO MTD (03211003) RAFINNO AULYA (03211016) SHELTI TERESA ES (03211020) WINJANI AYU PUTRI MARUNO (03211024) Program Studi Diploma 4 Teknologi Media Digital ICSET 2012 Page 1 11-12 Februari 2012

Transcript of MANUAL BOOK ICSET 2012€¦  · Web viewKonferensi Internasional tentang Rekayasa Sistem dan...

Page 1: MANUAL BOOK ICSET 2012€¦  · Web viewKonferensi Internasional tentang Rekayasa Sistem dan Teknologi (ICSET) yang diselenggarakan oleh Institut Teknologi Bandung (ITB), Indonesia

MANUAL BOOK ICSET 2012GROUP 3 TA TMD BATCH 4

SISTEM INFORMASI ICSET 2012(Website, Chating (Windows Phone 7),Registrasi Ulang serta Cetak Sertifikat)

Disusun Oleh:

ANGGA ORLANDO MTD (03211003)

RAFINNO AULYA (03211016)

SHELTI TERESA ES (03211020)

WINJANI AYU PUTRI MARUNO (03211024)

Program Studi Diploma 4 Teknologi Media Digital

SEKOLAH TEKNIK ELEKTRO DAN INFORMATIKA

INSTITUT TEKNOLOGI BANDUNG

2012

1. PENGERTIAN ICSET 2012

ICSET 2012Page 1

11-12 Februari 2012

Page 2: MANUAL BOOK ICSET 2012€¦  · Web viewKonferensi Internasional tentang Rekayasa Sistem dan Teknologi (ICSET) yang diselenggarakan oleh Institut Teknologi Bandung (ITB), Indonesia

MANUAL BOOK ICSET 2012GROUP 3 TA TMD BATCH 4

Konferensi Internasional tentang Rekayasa Sistem dan Teknologi (ICSET) di Institut Teknologi

Bandung, Indonesia berlangsung pada tanggal 11-12 Februari, 2012.

Konferensi Internasional tentang Rekayasa Sistem dan Teknologi (ICSET) yang diselenggarakan

oleh Institut Teknologi Bandung (ITB), Indonesia dan Universitas Teknologi Mara (UiTM),

Malaysia. Konferensi ini juga disponsori oleh IEEE Computer Society Indonesia Chapter, IEEE

Electron Devices Education Signal Processing and Power and Energy Systems-Indonesia Joint

Chapter.

Konferensi ini dimaksudkan sebagai forum bagi para peneliti, akademisi dan praktisi untuk

mempresentasikan hasil penelitian mereka serta platform untuk membangun atau

mengembangkan hubungan kerjasama antara peserta. Selain presentasi penelitian, komite ICSET

2012 mengundang beberapa ahli di bidang kontrol dan teknologi komputer untuk memberikan

kuliah (Program).

ICSET 2012 telah terdaftar di IEEE Kalender Konferensi 2012 dan semua makalah yang disajikan

akan dimasukkan dalam IEEE Xplore Digital Library (ISBN 978 1 4673 2.376 5).

2. LATAR BELAKANG SISTEM INFORAMASI ICSET 2012Sistem informasi ini dilatarbelakangi oleh teman-teman dari group 3 TA TMD D4 batch 4 diberikan

kepercayaan untuk membantu kinerja LSKK ITB untuk membuat sebuah aplikasi berbasis web dan mobile dalam acara ICSET 2012 tersebut serta pembuatan aplikasi inventaris barang LSKK

(tidak terintegrasi dengan ICSET ini namun juga digunakan oleh LSKK sebagai pembantu dalam

operasional peminjaman dan pengembalian barang-barang yang ada pada LSKK).

Aplikasi tersebut digunakan sebagai:

Informasi ter-update bagi para peserta ICSET mengetahui tentang kapan kegiatannya

berlangsung, tempatnya dimana, urutan no berapa dan jam keberapa harus presentasi, info-

info yang lain (taxi info, mapping ITB, hotel info). Menu chatting bagi para panitia yang bertugas untuk memberikan informasi bagi panitia yang

lain apabila terdapat kesalahan atau memeriksa segala sesuatu yang masih kurang pada

lokasi-lokasi seminar ICSET 2012 dalam hal ini lokasinya adalah (Aula barat, Aula Timur,

LSKK ITB).

Adanya aplikasi Registrasi Ulang peserta dimana peserta diharuskan mengisikan no/kode/pin

peserta pada form digital yang telah disediakan oleh panitia di depan meja registrasi gunanya

untuk mengontrol apakah peserta seminar tersebut telah menghadiri seminar atau belum

(semacam presensi kehadiran) dan juga berfungsi untuk memeriksa kebenaran dari identitas

ICSET 2012Page 2

11-12 Februari 2012

Page 3: MANUAL BOOK ICSET 2012€¦  · Web viewKonferensi Internasional tentang Rekayasa Sistem dan Teknologi (ICSET) yang diselenggarakan oleh Institut Teknologi Bandung (ITB), Indonesia

MANUAL BOOK ICSET 2012GROUP 3 TA TMD BATCH 4

peserta (Nama, Paper ID, Title, Copyright) serta mengontrol apakah peserta telah membayar

seminar tersebut atau belum. Caranya sudah ada pada manual book dibawah ini.

Adanya Menu Certificate pada aplikasi Registrasi Ulang tersebut guna untuk mempermudah

kinerja para panitia dalam mencetak sertifikat yang telah menjadi sertifikat digital yang

terintegrasi langsung dengan database sistem.

ICSET 2012Page 3

11-12 Februari 2012

Page 4: MANUAL BOOK ICSET 2012€¦  · Web viewKonferensi Internasional tentang Rekayasa Sistem dan Teknologi (ICSET) yang diselenggarakan oleh Institut Teknologi Bandung (ITB), Indonesia

MANUAL BOOK ICSET 2012GROUP 3 TA TMD BATCH 4

3. FLOWCHART SISTEMAdapun flowchart sistemnya seperti gambar 3.1 dibawah ini:

Gambar 3.1 Flowchar Sistem

4. FLOWCHART MANUAL BOOK

ICSET 2012Page 4

11-12 Februari 2012

Page 5: MANUAL BOOK ICSET 2012€¦  · Web viewKonferensi Internasional tentang Rekayasa Sistem dan Teknologi (ICSET) yang diselenggarakan oleh Institut Teknologi Bandung (ITB), Indonesia

MANUAL BOOK ICSET 2012GROUP 3 TA TMD BATCH 4

Adapun flowchart manual book seperti gambar 4.1 dibawah ini:

Gambar 4.1 Flowchart Manual Book

ICSET 2012Page 5

11-12 Februari 2012

Page 6: MANUAL BOOK ICSET 2012€¦  · Web viewKonferensi Internasional tentang Rekayasa Sistem dan Teknologi (ICSET) yang diselenggarakan oleh Institut Teknologi Bandung (ITB), Indonesia

MANUAL BOOK ICSET 2012GROUP 3 TA TMD BATCH 4

5. KEBUTUHAN SISTEM ATAU APLIKASI WEBSpesifikasi Hardware (perangkat keras) dan Software (perangkat lunak) minimal Aplikasi yang

dibutuhkan adalah sebagai berikut:

5.1 Hardware (Perangkat Keras)

Personal Computer (PC) dengan Processor Pentium IV Memory 4 GB Harddisk 500 GB Kabel UTP + RJ45 (Rangkaian Straight) Router (terakses server LSKK) Monitor, Mouse, Keybord, Printer

5.2 Software (Perangkat Lunak)

Sistem Operasi Windows 7

6. MENJALANKAN SISTEM ATAU APLIKASI WEBSistem Informasi ICSET 2012 (Konferensi Internasional tentang Rekayasa Sistem dan Teknologi)

ini telah di upload/unduh pada server LSKK ITB sehingga kita dapat mengakses address/alamat

http nya misalkan (http://infoicset2012.lskk.ee.itb.ac.id/) akan tetapi akan dicontohkan dalam

manual book ini menggunakan localhost dari webserver yang terinstal dengan menggunakan

XAMPP sebagai web server nya. Seperti langkah dibawah ini:

Membuka halaman web Registrasi Ulang dan Pembuatan Sertifikat yang menggunakan

ASP.Net dengan men-debug Microsoft Visual Studio Ultimate 2010 sehingga akan muncul di

halaman web browser seperti: http://localhost:1624/About.aspx

Gambar 6.1 HTTP pada halaman Registrasi Ulang dan Pembuatan Sertifikat (About)

ICSET 2012Page 6

11-12 Februari 2012

Page 7: MANUAL BOOK ICSET 2012€¦  · Web viewKonferensi Internasional tentang Rekayasa Sistem dan Teknologi (ICSET) yang diselenggarakan oleh Institut Teknologi Bandung (ITB), Indonesia

MANUAL BOOK ICSET 2012GROUP 3 TA TMD BATCH 4

Tampilan About (tentang kami) adalah menu yang dibuat untuk user (pengguna) mengetahui

web ini atau aplikasi ini digunakan untuk acara ICSET 2012, sesuai dengan tampilan di gambar

6.1 HTTP pada halaman Registrasi Ulang dan Pembuatan Sertifikat (About).

7. PENGENALAN MENU SISTEM ATAU APLIKASI WEBa) Menu Home

Adalah menu yang berfungsi untuk membantu para peserta ICSET 2012 untuk melakukan

registrasi ulang (melakukan presensi kehadiran para peserta sebelum acara presentasi

ICSET 2012 dimulai). Para peserta diharuskan mengisi no/kode/pin peserta yang telah

diberikan oleh panitia melalui konfirmasi pada email peserta yang telah mendaftarkan dan

membayar untuk mengikuti acara ICSET 2012 tersebut. Lalu setelah mengisikan no/kode/pin

peserta menekan tombol “Submit” seperti gambar dibawah ini 6.2.

6.2 Menu Home bagi peserta ICSET 2012

Semisalkan kita isikan dengan no/kode/pin peserta (6) maka yang akan muncul adalah

tampilan konfirmasi seperti gambar berikut ini:

ICSET 2012Page 7

11-12 Februari 2012

Page 8: MANUAL BOOK ICSET 2012€¦  · Web viewKonferensi Internasional tentang Rekayasa Sistem dan Teknologi (ICSET) yang diselenggarakan oleh Institut Teknologi Bandung (ITB), Indonesia

MANUAL BOOK ICSET 2012GROUP 3 TA TMD BATCH 4

Gambar 6.3 Tampilan Konfirmasi setelah peserta mengisikan no/kode/pin

Pada Tampilan Konfirmasi ini berfungsi untuk melihat kembali kebenaran identitas dari

peserta (Nama, Paper ID, Title, Copyright) serta konfirmasi pembayaran peserta itu sendiri

pada acara ini, kalau seperti contoh gambar 6.3 ini bahwa peserta telah membayar uang

pendaftaran acara ICSET 2012 ini apabila peserta belum membayar maka yang akan

membedakannya adalah tidak adanya tombol confirm akan tetapi keterangan bahwa peserta

tersebut belum membayar dan harap mengkonfirmasikan melalui petugas/panitia yang

bertugas pada pembayaran peserta ICSET 2012 yang telah siap di meja registrasi ulang

peserta. Setelah itu peserta menekan tombol “Confirm” seperti yang tertera pada gambar 6.3

lalu akan muncul gambar seperti gambar 6.4 dibawah ini.

Gambar 6.4 Peringatan/Alert bahwa peserta telah ter-register

b) Menu ListBerfungsi agar peserta dan panitia dapat memeriksa kembali apabila peserta yang telah

melakukan registrasi ulang tersebut telah benar sudah ter-register atau belum jika belum

maka melakukan langkah pada “Menu Home”. Jadi Menu list ini hanya alat bantu untuk

ICSET 2012Page 8

11-12 Februari 2012

Page 9: MANUAL BOOK ICSET 2012€¦  · Web viewKonferensi Internasional tentang Rekayasa Sistem dan Teknologi (ICSET) yang diselenggarakan oleh Institut Teknologi Bandung (ITB), Indonesia

MANUAL BOOK ICSET 2012GROUP 3 TA TMD BATCH 4

memeriksa segala identitas dan status peserta telah ter-register atau belum seperti gambar

6.5 dibawah ini.

Gambar 6.5 Menu List untuk memeriksa status peserta

c) Menu CertificateBerfungsi sebagai sarana otomatis untuk mencetak sertifikat peserta ICSET 2012 yang telah

terkoneksi database sistem untuk nama peserta acara tersebut lalu apabila kita mencetak

sertifikat peserta dengan no/kode/pin 6 maka akan tersimpan pada database sistem bahwa

sertifikat no 6 telah di cetak maka tidak dapat men-duplikasi atau menggandakan sertifikat

tersebut. Tampilan sertifikatnya seperti gambar 6.6 dibawah ini.

Gambar 3.6 Menu Certificate untuk peserta ICSET 2012

ICSET 2012Page 9

11-12 Februari 2012